Telur lele yang putuih atau bonor di pastikan tidak akan menetas , dari proses pemijahan ikan terutama ikan lele sangat jelas kelihatan setelah 1/2 hari proses pemijahan berlangsung
Putih atau bonor nya telur lele di sebabkan oleh beberapa faktor :
- Telur tidak di Buahi
- Sperma jantan tidak cukup
- Jumlah telur dalam kolam terlalu banyak
- kurang oksigen dalam air DO
- kualitas air yang buruk
- Suhu air terlalu panas
- Telur terserang jamur
Telur Tidak di Buahi
Telur yang tidak di buahi mksdnya iayalah ketika induk lele janatan dan betina di letakan dalam satu kolam pemijahan namun tidak terjadi perkawainan, namun induk lele betina tetap mengeluarkan telur /brojol ini di sebut buang telur penyebabnya ialah stress atau ketidak siapan salah satu induk lele
Sperma Jantan Tidak cukupInduk lele jantan hanya mempunyai berahi yang tinggi tapi belum siap membuahi ,proses dimana induk lele melakukan perkawinan namun tidak dapat terbuahi karena sprema induk lele jantan tidak Mencukupi
Kualitas Air Penetasan Telur
jika memiliki kualitas air yang buruk sebaiknya di tandon dahulu minimal 7 hari sebelum pemijahan berlangsung , kualitas air yang buruk mencangkup logam dan kapur yang tinggi , maka di perlukan penandonan terlebih dahulu
Jumlah Telur Dalam Kolam Terlalu Banyak
setelah pemijahan sebaiknya di lakukan pemindahan sebagian telur atau di pecah menjadi 2 sampai dengan3 kolam karena waktu penetsan larva membutuhkan oksigen cukup tinggi , kekurangan oksigen bisa membuat larva mati sebelum menetas ataupun setelah menetas
Kekurangan Oksigen
sama halnya dengan kepadatan telur dalam kolam yang kekurangan pasok oksigen dalam air DO
Kulitas Air yang Buruk
hindari kualitas air buruk apalagi yang tercemar karena salah satu membuat telur menjadi putih dan bonor , air yang buruh mulai dari PH yang terlalu rendah atau tinggi , zat besi yang terkadung dalam air , ataupun zat kapur yang mendominasi perairan
Suhu Air Yang Terlalu Panas
air yang terlalu pans bisa membuat telur menjadi mati /rusak hindari cahaya matahari langsung stiap daerah berbeda beda suhunya jadi anda tidak perlu mengikuti sama persi SOP pembenihan pembudidaya lele di daerah lain ,
Telur Yang Terserang Jamur
jamur putih sangat cepat merambat ke telur biasanya ini sehingga mengakibatkan telur jadi putih atau bonor biasanya ini terjadi karena kolam lembab ataupun suhu air telalu dingin
demikianlah faktor-faktor yang membuat telur putih atau bonor semoga bermanfaat bagii pembudidaya lele,
Sumber : http://www.citraminalestari.com
Tidak ada komentar:
Posting Komentar