Merawat alat penangkapan ikan adalah salah satu cara untuk memperpanjang usia pemakaian dan tidak cepat rusak akibat sering digunakan maka alat penangkap ikan perlu dilakukan perawatan. Dan bentuk dari perawatan tersebut sesuai dengan cara yang biasa nelayan lakukan.
Ada perawatan harian, bulanan dan perawatan apabila alat tangkap ikan sudah tidak di gunakan lagi dan mau di simpan dalam gudang. Nelayan biasanya hanya melakukan perawatan seperti pada alat tangkap gillnet dengan menambal bagian bagian yang berlubang pada gillnet dengan di jurai atau di jahit ulang.